Menjadi seorang otaku itu kebanyakkan banyak orang hanya melihat dari sisi kekurangannya saja.Sekarang saya akan membahas apa saja sih kelebihan dari seorang otaku itu.
1. otaku biasanya memiliki perasaan yang halus
* umumnya otaku pasti sangat mengerti akan perasaan pasangannya,dari pada mementingkan nafsu,otaku lebih mementingkan cinta.
2. otaku umumnya tidak perokok berat
* otaku rata-rata memiliki otak yang cerdas :D dari pada membuang uang buat membeli rokok,otaku lebih kebanyakkan menyimpan uangnya untuk keperluan hobinya.
3.otaku jarang terlibat dalam aksi perkelahian
* Otaku tidak memikirkan dengan hal-hal yang negatif,seperti perkelahian. Karena otaku hobinya lebih dominan didalam rumah, nglotot untuk meraih sesuatu yang dia inginkan.
4. otaku biasanya berpikir kedepan
* otaku sering berpikir kedepan untuk mempertahankan hobi yang ia sukai,karena hobinya tersebut tergolong sangat mahal.
5. otaku tidak mudah selingkuh
* otaku tidak mudah selingkuh,seorang otaku itu pasti setia terhadap pasangannya sebagaimana dia setia dengan hobinya. :)
(otaku yang saya tulis ini bukan otaku yang mendalam,karena ini hanya otaku dalam dunia anime)
Sabtu, 12 Oktober 2013
Langganan:
Posting Komentar (Atom)

0 komentar:
Posting Komentar